Beranda Berita Terkini Pemagangan Nasional 2025 Kini Bebas Domisili, Maksimal Pilih Dua Lowongan

Pemagangan Nasional 2025 Kini Bebas Domisili, Maksimal Pilih Dua Lowongan

Publikbogornews.com – Kabar baik bagi para pencari pengalaman kerja! Program Pemagangan Nasional 2025 kini tak lagi membatasi peserta berdasarkan domisili.

Artinya, pelamar bebas memilih lokasi magang sesuai minat dan rencana karier.

Baca Juga :  Pemkab Bogor Kirim Relawan dan Bantuan Medis ke Sumatera, Tekankan Kemanusiaan Tanpa Batas

Kementerian Ketenagakerjaan mengingatkan bahwa peserta hanya dapat memilih maksimal dua lowongan, sehingga diperlukan seleksi yang cermat agar pilihan sesuai tujuan pengembangan diri.

Pendaftaran dan informasi lengkap dapat diakses melalui laman resmi: maganghub.kemnaker.go.id. Jangan lewatkan kesempatan untuk meningkatkan kompetensi dan membuka jalan menuju karier impian.

Baca Juga :  Sunrise Berujung Duka, Pemuda di Bima Tewas Jatuh dari Tebing
Artikulli paraprakYoon Suk-yeol Didakwa: Diduga Provokasi Korut untuk Tetapkan Darurat Militer
Artikulli tjetërPEMKAB BOGOR SIAP GELAR PELANTIKAN PPPK PARUH WAKTU TAHUN ANGGARAN 2025